Catatan Perjalanan Hidup Seorang Pemuda Muslim

Friday, 3 October 2014

On 05:43 by Unknown in ,    No comments
Proses penelitian merupakan perjalanan panjang yang harus ditempuh oleh seseorang yang akan mencari data untuk keperluan statistik maupun kepentingan lainnya. Salah satunya adalah penelitian yang dilakukan oleh mereka yang ingin menyelesaikan kuliahnya, dimana hasil penelitiannya tertuang dalam lembaran-lembaran proposal.
Dalam melaksnakan sebuah penelitian, seseorang harus mengetahui terlebih dahulu apa yang akan diteliti dan apa tujuannya, sampai pada menyusun kesimpulan dan saran. Proses tersebut dapat dilihat pada postingan ini, yakni berupa bagan proses penelitian.


0 comments:

Post a Comment